Pasalnya, Kepala desa Ruguk, Saiful, membagikan Bantuan langsung tunai Dana desa tahap 4 tahun 2025 yg pertama dikecamatan ketapang
Hal ini dilakukan dalam rangka mempercepat realisasi anggaran terkait dengan Bantuan langsung tunai tahap 4 , atau yg terahir pada tahun Anggaran 2025.
pembagian Bantuan langsung tunai ( BLT DD ) Tahun Anggaran 2025 ini ., Berlangsung dengan hikmat di Balai desa Ruguk kecamatan Ketapang Lampung selatan, pagi tadi .
Dalam acara., Kades Ruguk, Saiful mengatakan bahwa, Penerima manfaat Bantuan Langsung tunai tahap 4 ini Sebanyak 13 keluarga penerima manfaat, yg merupakan triwulan Ahir tahun 2025 sebanyak Rp 900.000 ( sembilan ratus ribu rupiah) yg diterima oleh setiap keluarga penerima manfaat.
Dalam acara., Kades Ruguk ,Saiful Berharap dengan telah direalisasikan Bantuan Langsung tunai tahap 4 tahun Anggaran 2025 ini., Akan dapat meringankan Kebutuhan, terutama kebutuhan bagi para penerima manfaat yg ada didesa Ruguk kecamatan Ketapang.
Dalam acara, Kades Saiful juga menyinggung terkait dengan kesiapan Koprasi Desa merah putih yg akan ada di Desa Ruguk, Beliau juga telah Siap dengan segala konsekwensinya dan penuh semangat , Seraya mengajak semua aparatur Desa beserta warganya., Agar dapat menjadi Anggota koprasi Desa Merah putih ( KDMP).
Dalam acara, Camat Ketapang , Srimahendra Kesuma Dewi, memberikan Apresiasi
yg setinggi tingginya kepada Kades Ruguk, Saiful., yg mana telah merealisasikan Bantuan Langsung tunai tahap 4 tahun Anggaran 2025 yg merupakan pertama kalinya di desa yg ada di kecamatan Ketapang Lampung selatan.
Turut hadir dalam acara, Kasi Ekobang kecamatan Ketapang, Siti Aimah, kasi Trantip, Ida beserta para polpp yg aktip dalam mendampingi Camat Ketapang, Srimahendra Kesuma Dewi dalam menjalankan Tugasnya.